POTENSI KARBON PADA BEBERAPA TIPE VEGETASI DI HUTAN TANAMAN INDUSTRI ( Potential of Carbon for Some Type Of Vegetation in The forest plantation

ABSTRAK. Tujuan penelitian ini adalah mengukur potensi karbon yang terdapat pada beberapa tipe vegetasi di hutan tanaman industri. Hasil penelitian menujukkan hutan tanaman Industri memiliki tiga tipe vegetasi yaitu vegetasi Eucalyptu pellita, semak belukar dan kawasan lindung. Ekosistem kawasan l...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Ambar Tri Ratnaningsih, Enno Suwarno, Enny Insusanty
Format: Article
Language:English
Published: Universitas Lancang Kuning 2014-02-01
Series:Jurnal Ilmiah Pertanian
Subjects:
Online Access:https://dev-journal.unilak.ac.id/index.php/jip/article/view/1248
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
Description
Summary:ABSTRAK. Tujuan penelitian ini adalah mengukur potensi karbon yang terdapat pada beberapa tipe vegetasi di hutan tanaman industri. Hasil penelitian menujukkan hutan tanaman Industri memiliki tiga tipe vegetasi yaitu vegetasi Eucalyptu pellita, semak belukar dan kawasan lindung. Ekosistem kawasan lindung yang didominasi oleh hutan alam memiliki potensi karbon sebesar 76,651 ton/ha, ekosistem semak belukar 0.973 ton/ha dan hutan tanaman Ecalyptus pellita memiliki potensi karbon bervarasi yang ditentukan oleh umur pohon. Pada kelas umur 5 tahun potensi karbon yang tersimpan adalah 70.930 ton/ha, 4 tahun sebesar 33.706 ton/ha, 3 tahun 43,225ton/ha dan umur 2 tahun 45.031 ton/ha. Komponen penyusun ekosistem di hutan tanaman terdiri atas pohon, serasah dan tumbuhan bawah. Pohon merupakan penyimpan karbon terdiri atas pohon, serasah dan tumbuhan bawah. Pohon merupakan penyimpan karbon terbesar yaitu 95% dari jumlah karbon di hutan, serasah menyimpan karbon 4% dan tumbuhan bawah sebesar 1%.
ISSN:1829-8346
2502-5988