Confirmatory Factor Analysis Pada Skala Prokrastinasi Akademik Untuk Siswa SMA
Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengadaptasi dan menguji kemungkinan bahwa Pure Procrastination Scale (PPS) dapat digunakan sebagai alat ukur prokrastinasi terhadap siswa di SMA Jati Agung. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan teknik Simple Random Sampling. Populasi dalam pen...
Saved in:
| Main Authors: | , |
|---|---|
| Format: | Article |
| Language: | Indonesian |
| Published: |
Universitas Indraprasta PGRI
2024-06-01
|
| Series: | Teraputik: Jurnal Bimbingan dan Konseling |
| Subjects: | |
| Online Access: | https://journal.unindra.ac.id/index.php/teraputik/article/view/2813 |
| Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
| Summary: | Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengadaptasi dan menguji kemungkinan bahwa Pure Procrastination Scale (PPS) dapat digunakan sebagai alat ukur prokrastinasi terhadap siswa di SMA Jati Agung. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan teknik Simple Random Sampling. Populasi dalam penelitian ini merupakan siswa SMA Jati Agung dengan jumlah partisipan sebanyak 250 individu. Alat ukur yang digunakan di dalam penelitian ini adalah PPS (Pure Procrastination Scale) yang dirancang oleh Piers Steel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa instrument Skala Prokrastinasi Akademik mampu memberikan keajegan (reliable) jika digunakan untuk melakukan pengukuran. Instrumen Skala Prokrastinasi Akademik yang dikembangkan memiliki validitas kuat (≥ 0,5) dengan reliabilitas (CR 0,864 0,923 0,891). |
|---|---|
| ISSN: | 2580-2046 2580-2054 |