Pembangunan Aplikasi Latihan Soal IPA SD dengan Gamifikasi dan Mersenne Twister

Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) adalah salah satu mata pelajaran yang dipelajari di Sekolah Dasar (SD). Berdasarkan hasil penelitian, masih banyak siswa SD yang kurang memperhatikan saat pembelajaran mata pelajaran IPA. Hal ini membuat siswa membutuhkan suatu cara alternatif belajar, salah satunya melal...

Full description

Saved in:
Bibliographic Details
Main Authors: Naufal Irfan Hayanto, Seng Hansun
Format: Article
Language:Indonesian
Published: University of Brawijaya 2020-02-01
Series:Jurnal Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer
Online Access:https://jtiik.ub.ac.id/index.php/jtiik/article/view/1364
Tags: Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
_version_ 1832086567604191232
author Naufal Irfan Hayanto
Seng Hansun
author_facet Naufal Irfan Hayanto
Seng Hansun
author_sort Naufal Irfan Hayanto
collection DOAJ
description Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) adalah salah satu mata pelajaran yang dipelajari di Sekolah Dasar (SD). Berdasarkan hasil penelitian, masih banyak siswa SD yang kurang memperhatikan saat pembelajaran mata pelajaran IPA. Hal ini membuat siswa membutuhkan suatu cara alternatif belajar, salah satunya melalui aplikasi latihan soal. Aplikasi latihan soal ini juga disajikan dengan metode gamifikasi dengan harapan pengguna akan semakin tertarik karena adanya tantangan-tantangan serta reward yang diberikan. Soal yang disajikan akan bersifat acak dengan menggunakan algoritma Mersenne Twister, sehingga kemungkinan mendapatkan soal yang sama dapat diperkecil. Uji coba Aplikasi Latihan Soal IPA dilakukan di SD Negeri Sukasari 4 Tangerang dengan metode Hedonistic Motivation System Adoption Model (HMSAM) dengan hasil nilai sangat baik untuk aspek  joy, perceived usefullness, perceived ease of use, control, dan curiosity dan nilai baik untuk aspek behavioral intention to use dan focussed immersion. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa aplikasi latihan soal IPA SD yang dibuat dengan menyisipkan metode gamifikasi dan algoritma Mersenne Twister dapat memberikan kesenangan, faedah, dan ketertarikan para siswa untuk belajar materi IPA SD.   Abstract Natural Science is one of the subject studied in the elementary school. Study shows that there are still a lot of students who do not pay attention when they are studying natural science. This means that the students need an alternative method for studying science, such as exercise application. This exercise application has implemented gamification method that hopefully can gain more interest from the user because of the challenges and the rewards given. The questions generated by this application will be randomly given with the use of Mersenne Twister algorithm so that the chance of getting the same question will be minimize. Testing of this application has been held in the public elementary school, Sukasari 4 Tangerang, with ‘very good’ results in aspect of joy, perceived usefulness, perceived ease of use, curiosity, control and ‘good’ results in aspect of behavioral intention to use and focused immersion. Therefore it can be concluded that elementary school natural science exercise application with gamification method and Mersenne Twister algorithm could give joy, usefulness, and intention for the students to learn the elementary school natural science materials.
format Article
id doaj-art-417fb442bff841d4990b81a15f2fde8c
institution Kabale University
issn 2355-7699
2528-6579
language Indonesian
publishDate 2020-02-01
publisher University of Brawijaya
record_format Article
series Jurnal Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer
spelling doaj-art-417fb442bff841d4990b81a15f2fde8c2025-02-06T10:42:06ZindUniversity of BrawijayaJurnal Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer2355-76992528-65792020-02-0171491Pembangunan Aplikasi Latihan Soal IPA SD dengan Gamifikasi dan Mersenne TwisterNaufal Irfan Hayanto0Seng Hansun1Universitas Multimedia NusantaraUniversitas Multimedia NusantaraIlmu Pengetahuan Alam (IPA) adalah salah satu mata pelajaran yang dipelajari di Sekolah Dasar (SD). Berdasarkan hasil penelitian, masih banyak siswa SD yang kurang memperhatikan saat pembelajaran mata pelajaran IPA. Hal ini membuat siswa membutuhkan suatu cara alternatif belajar, salah satunya melalui aplikasi latihan soal. Aplikasi latihan soal ini juga disajikan dengan metode gamifikasi dengan harapan pengguna akan semakin tertarik karena adanya tantangan-tantangan serta reward yang diberikan. Soal yang disajikan akan bersifat acak dengan menggunakan algoritma Mersenne Twister, sehingga kemungkinan mendapatkan soal yang sama dapat diperkecil. Uji coba Aplikasi Latihan Soal IPA dilakukan di SD Negeri Sukasari 4 Tangerang dengan metode Hedonistic Motivation System Adoption Model (HMSAM) dengan hasil nilai sangat baik untuk aspek  joy, perceived usefullness, perceived ease of use, control, dan curiosity dan nilai baik untuk aspek behavioral intention to use dan focussed immersion. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa aplikasi latihan soal IPA SD yang dibuat dengan menyisipkan metode gamifikasi dan algoritma Mersenne Twister dapat memberikan kesenangan, faedah, dan ketertarikan para siswa untuk belajar materi IPA SD.   Abstract Natural Science is one of the subject studied in the elementary school. Study shows that there are still a lot of students who do not pay attention when they are studying natural science. This means that the students need an alternative method for studying science, such as exercise application. This exercise application has implemented gamification method that hopefully can gain more interest from the user because of the challenges and the rewards given. The questions generated by this application will be randomly given with the use of Mersenne Twister algorithm so that the chance of getting the same question will be minimize. Testing of this application has been held in the public elementary school, Sukasari 4 Tangerang, with ‘very good’ results in aspect of joy, perceived usefulness, perceived ease of use, curiosity, control and ‘good’ results in aspect of behavioral intention to use and focused immersion. Therefore it can be concluded that elementary school natural science exercise application with gamification method and Mersenne Twister algorithm could give joy, usefulness, and intention for the students to learn the elementary school natural science materials. https://jtiik.ub.ac.id/index.php/jtiik/article/view/1364
spellingShingle Naufal Irfan Hayanto
Seng Hansun
Pembangunan Aplikasi Latihan Soal IPA SD dengan Gamifikasi dan Mersenne Twister
Jurnal Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer
title Pembangunan Aplikasi Latihan Soal IPA SD dengan Gamifikasi dan Mersenne Twister
title_full Pembangunan Aplikasi Latihan Soal IPA SD dengan Gamifikasi dan Mersenne Twister
title_fullStr Pembangunan Aplikasi Latihan Soal IPA SD dengan Gamifikasi dan Mersenne Twister
title_full_unstemmed Pembangunan Aplikasi Latihan Soal IPA SD dengan Gamifikasi dan Mersenne Twister
title_short Pembangunan Aplikasi Latihan Soal IPA SD dengan Gamifikasi dan Mersenne Twister
title_sort pembangunan aplikasi latihan soal ipa sd dengan gamifikasi dan mersenne twister
url https://jtiik.ub.ac.id/index.php/jtiik/article/view/1364
work_keys_str_mv AT naufalirfanhayanto pembangunanaplikasilatihansoalipasddengangamifikasidanmersennetwister
AT senghansun pembangunanaplikasilatihansoalipasddengangamifikasidanmersennetwister